President University Repository

PERANCANGAN APLIKASI SISTEM INFORMASI MONITORING DATA STOK PART BERBASIS WEB PADA PT. TOYOTA ASTRA MOTOR (CCY)

Show simple item record

dc.contributor.author Rohman, Zaenur
dc.date.accessioned 2024-10-17T09:10:31Z
dc.date.available 2024-10-17T09:10:31Z
dc.date.issued 2023
dc.identifier.uri http://repository.president.ac.id/xmlui/handle/123456789/11945
dc.description.abstract Toyota dan Lexus di Indonesia. TAM diresmikan pada tanggal 12 April 1971. Peranan TAM semula hanya sebagai importer kendaraan Toyota, namun setahun kemudian sudah berfungsi sebagai distributor. Pada tanggal 31 desember 1989, TAM melakukan marger dalam tiga perusahaan diantaranya PT. Multi Astra, PT. Toyota Mobilindo dan PT. Toyota Mobilindo Engine Indonesia. Gabungan semuanya diberi nama PT. Toyota astra motor. Ada 3 Cabang TAM di Indonesia yaitu Jakarta, Cibitung dan Karawang. Dimana cibitung adalah cabang yang paling baru dan masih banyak pula yang harus ditingkatkan salah satunya penggunaan aplikasi. Di TAM terutama cabang cibitung mengutamakan kualitas produk dan kepuasan pelanggan sehingga ada beberapa proses yang menggunakan BPO (Business Process Outsourcing) yang mengakibatkan adanya privasi pengguanaan aplikasi di dalam perusahaan. Aplikasi yang digunakan TAM adalah aplikasi SAP, dimana tidak semua karyawan mempunyai otoritas untuk bisa akses ke aplikasi tersebut, sehingga sangat menyulitkan BPO untuk monitoring data stok part. Selama ini BPO hanya menerima keluar dan masuknya barang dengan menggunakan input data secara manual, kemudian menyerahkan data ke admin dan menunggu instruksi dari admin yang punya otoritas ke SAP untuk membandingkan data apakah ada selisih atau sudah sesuai, kemudian ketika ada selisih BPO akan menghitung ulang. Disini BPO sering terjadi salah input atau terlewat input karena masih menggunakan sistem manual dan BPO juga tidak bisa monitoring data karena tidak punya otoritas ke aplikasi. Salah satu solusi untuk masalah tersebut adalah dibuatkan aplikasi internal untuk membantu BPO dalam proses monitoring data. Dengan jumlah barang yang terus bertambah banyak, penggunaan sistem informasi sangat penting di era globalisasi. Salah satunya adalah Penginputan secara system agar datanya dapat tersimpan dengan rapih dan aman dan memudahkan untuk memonitoring data. Bertujuan menciptakan suatu sistem informasi monitoring data yang mampu mengelola data keluar dan masuknya barang. en_US
dc.language.iso id en_US
dc.publisher President University en_US
dc.relation.ispartofseries Information System;012201705010
dc.title PERANCANGAN APLIKASI SISTEM INFORMASI MONITORING DATA STOK PART BERBASIS WEB PADA PT. TOYOTA ASTRA MOTOR (CCY) en_US
dc.type Thesis en_US


Files in this item

This item appears in the following Collection(s)

Show simple item record

Search Repository


Advanced Search

Browse

My Account