President University Repository

PENERAPAN LEAN MANUFACTURING DAN SIKLUS PDCA GUNA MENINGKATKAN PRODUKTIVITAS MESIN PRODUKSI DALAM PROSES PEMBUATAN MOLD DI DEPARTEMEN MTI (STUDI KASUS PT X INDONESIA)

Show simple item record

dc.contributor.author Setiadi, Christian
dc.date.accessioned 2019-07-25T04:42:51Z
dc.date.available 2019-07-25T04:42:51Z
dc.date.issued 2017
dc.identifier.uri http://repository.president.ac.id/xmlui/handle/123456789/997
dc.description.abstract Semakin berkembangnya industri mainan anak-anak berdampak pada persaingan bisnis yang semakin ketat. Salah satu cara untuk memenangkan persaingan bisnis dengan cara mengirimkan produk dengan tepat waktu, hal inilah yang menjadi tantangan di PT X Indonesia, terkhusus di departemen MTI yang merupakan proses awal dalam membuat mainan anak-anak. Kendala yang dihadapi oleh departemen MTI seperti rendahnya performansi di area mesin wire cut di Bulan September yang hanya mampu mencapai 40%. Selain itu masih terdapat beberapa mesin yang tidak berjalan dengan efektif, oleh sebab itu perlu dilakukan perbaikan supaya proses produksi di departemen MTI dapat berjalan lebih efektif dan effisien. Dalam upaya mencapai tujuan tersebut maka perlu adanya sistem produksi yang lancar dengan sumber daya yang tepat supaya tidak terjadi pemborosan(waste) yang akan berpengaruh pada produktivitas di perusahaan. Sumber daya yang berupa fasilitas seperti mesin harus dioptimalkan dengan baik, dalam penelitian ini bertujuan untuk meningkatkan produktivitas di departemen MTI dengan meminimalkan pemborosan yang tidak memiliki nilai tambah (Non Value Added). Hasil penelitian yang sudah dilakukan menunjukan setelah perbaikan maka produktivitas di mesin wire cut meningkat menjadi 89.3% en_US
dc.language.iso id en_US
dc.publisher President University en_US
dc.relation.ispartofseries Industrial Engineering;004201205076
dc.subject Produktivitas en_US
dc.subject waste en_US
dc.subject wire cut en_US
dc.subject Non Value Added en_US
dc.title PENERAPAN LEAN MANUFACTURING DAN SIKLUS PDCA GUNA MENINGKATKAN PRODUKTIVITAS MESIN PRODUKSI DALAM PROSES PEMBUATAN MOLD DI DEPARTEMEN MTI (STUDI KASUS PT X INDONESIA) en_US
dc.type Thesis en_US


Files in this item

This item appears in the following Collection(s)

Show simple item record

Search Repository


Advanced Search

Browse

My Account