President University Repository

ANALISIS PENGURANGAN JUMLAH PRODUK CACAT PADA PROSES PAINTING UNTUK PANEL CTR CONSOLE 83440-TBN-T210-20DENGAN MENGGUNAKAN PENDEKATAN SIX SIGMA DI PT SANWA SCREEN INDONESIA

Show simple item record

dc.contributor.author Badri, Ahmad
dc.date.accessioned 2023-05-23T04:30:58Z
dc.date.available 2023-05-23T04:30:58Z
dc.date.issued 2017
dc.identifier.uri http://repository.president.ac.id/xmlui/handle/123456789/11437
dc.description.abstract Pengendalian kualitas produk adalah hal yang sangat penting sebagai kekuatan untuk persaingan bisnis di era ini. Variasi atau ketidak seragaman yang timbul pada proses perbedaan dalam kualitas produk, sehingga pencapaian target atas kualitas untuk memenuhi keinginan pelanggan menjadi tidak konsisten. Pada penelitian ini, peneliti menerapkan metode six sigma pada proses painting produk Panel CTR Console 83440 – TBN – T210 – 20, permasalahan terjadi pada tingginya produk cacat dust dan bleeding. Six Sigma adalah tujuan mendekati kesempurnaan dalam memenuhi standar pelanggan. Penggunaan langkah – langkah DMAIC (Define, Measure, Analyze, Improve, Control ) sebagai metode untuk menurunkan defect pada proses painting. Improvement tahap dimana pengujian yang mengoptimalisasikan proses menggunakan diagram tulang ikan, 5w1h dan implementasi dari solusi yang dilakukan untuk mengeliminasi penyebab masalah yang ada. Dari hasil penelitian tersebut diketahui bahwa penyebab terjadinya defect dust dan bleeding yaitu dari box yang banyak debu masuk kearea painting dan tidak pernah dilakukan cleaning pada mesin feeding conveyor dan oven conveyor. Pemanasan yang tidak merata penyebab dari defect bleeding. Solusi perbaikan yang dilakukan yaitu digantinya pintu manual menjadi pintu otomatis, dibuatkan schedule cleaning feeding conveyor dan oven conveyor, penambahan fans pada oven conveyor dan dilakukan kontrol kestabilan temperatur oven conveyor. en_US
dc.language.iso id en_US
dc.publisher President University en_US
dc.relation.ispartofseries Industrial Engineering;004201305077
dc.subject Six Sigma en_US
dc.subject DMAIC en_US
dc.subject 5W1H en_US
dc.subject defect minor en_US
dc.subject defect major en_US
dc.title ANALISIS PENGURANGAN JUMLAH PRODUK CACAT PADA PROSES PAINTING UNTUK PANEL CTR CONSOLE 83440-TBN-T210-20DENGAN MENGGUNAKAN PENDEKATAN SIX SIGMA DI PT SANWA SCREEN INDONESIA en_US
dc.type Thesis en_US


Files in this item

This item appears in the following Collection(s)

Show simple item record

Search Repository


Advanced Search

Browse

My Account